Soft Launching SMK-SYARIF Mitra Industri
IWIP turut berpartisipasi pada pembangunan SMK Asy-Syarif Mitra Industri yang digagas oleh Yayasan Mitra Mandiri yang bekerjasama dengan Lembaga Pendidikan Islam Asy-Syarif Mojokerto.
Acara Soft Launching ini diresmikan oleh Menteri Ketenagakerjaan RI, Ibu Dr. Hj. Ida Fauziyah, M.Si.
Selain Soft Launching, ada juga sosialisasi pemagangan luar negeri bagi putra putri yang berkeinginan untuk bekerja, melanjutkan kuliah atau pun magang di luar negeri.
IWIP terus berkomitmen mendukung program pemerintah di sektor Pendidikan dalam pengembangan sumber daya manusia yang kompeten dan berdaya saing di dunia kerja.
*Sumber Foto; SMK Asy-Syarif Mitra Industri